Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Cara Mempercepat Loading Windows 7

Beatdownx - Cara Mempercepat Loading Windows 7 - Hi, the article you are reading is Cara Mempercepat Loading Windows 7,the information that we present as best as possible. Hopefully the contents of the post Article Komputer, that we wrote according to what you are looking for, useful and can help you. all right, have a nice reading.

Cara Mempercepat Loading Windows 7


 
Cara mempercepat windows 7 pada komputer atau laptop. Untuk anda pengguna windows 7 pada komputer atau laptop yang ingin mengetahui cara mempercepat proses booting, berikut ini akan saya share langkah langkahnya .

A. Cara 1, Mempercepat Kinerja Windows 7 di komputer dengan mengoptimalkan Booting Windows 7.

Optimalkan Boot Windows 7
- Langkah pertama : Klik pasa Start Program

-Langkah kedua: Ketikkan msconfig pada kolom search kemudian enter, akan muncul tampilan seperti di bawah ini :


- Langkah ketiga : Pilih tab boot pilih Windows 7 yang merupakan OS anda lalu klik Advance options.

- Langkah keempat : Setelah muncul tampilan " BOOT Advance options " centang pada Number of proccessors dan pilih "2" jika prosesor Anda dual qore atau "4" jika prosesor Anda Quad Core pada menu dropdown.

- Langkah kelima : Klik OK dan restart komputer PC/laptop anda.

B. Cara ke-2 : Mempercepat Kinerja Windows 7 dengan Tweak Regedit Windows 7

Jika Windows 7 anda terasa lambat dan kurang cepat, berikut tips cara mempercepat Windows 7 dengan setting dan registry-nya.

1. Pertama-tama backup dulu registry anda, caranya : masuk di "Start" => "Run" ketik pada kolom run dengan "regedit", akan muncul tampilan registry windows 7 kemudian klik menu "File" dan pilih "Export" dan kemudian simpan di folder data anda. (Simpan ditempat aman, siapa tahu nanti anda ingin me-restore Regedit dengan settingan ini).

2. Setelah backup sudah selesai saatnya men-tweak registry windows 7 anda.
Caranya bukan program "Notepad" lalu copy code di bawah ini dan paste-kan ke dalam notepad tadi .

# Windows Registry Editor Version 5.00
[HKEY_CURRENT_USER\Software\Microsoft\Windows\Curre ntVersion\Policies\Explorer]
“NoLowDiskSpaceChecks”=dword:00000001
“LinkResolveIgnoreLinkInfo”=dword:00000001
“NoResolveSearch”=dword:00000001
“NoResolveTrack”=dword:00000001
“NoInternetOpenWith”=dword:00000001
[HKEY_CLASSES_ROOT\AllFilesystemObjects\shellex\Con textMenuHandlers\Copy To]
@=”{C2FBB630-2971-11D1-A18C-00C04FD75D13}”
[HKEY_CLASSES_ROOT\AllFilesystemObjects\shellex\Con textMenuHandlers\Move To]
@=”{C2FBB631-2971-11D1-A18C-00C04FD75D13}”
[HKEY_CURRENT_USER\Control Panel\Desktop]
“AutoEndTasks”=”1″
“HungAppTimeout”=”1000″
“MenuShowDelay”=”8″
“WaitToKillAppTimeout”=”2000″
“LowLevelHooksTimeout”=”1000″
[HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Contro l]
“WaitToKillServiceTimeout”=”1000″
[HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWARE\Microsoft\Windows\Curr entVersion\Explorer\RemoteComputer]
[HKEY_CLASSES_ROOT\*\shell\runas]
@=”Take Ownership”
“NoWorkingDirectory”=”"
[HKEY_CLASSES_ROOT\*\shell\runas\command]
@=”cmd.exe /c takeown /f \”%1\” && icacls \”%1\” /grant administrators:F”
“IsolatedCommand”=”cmd.exe /c takeown /f \”%1\” && icacls \”%1\” /grant administrators:F”
[HKEY_CLASSES_ROOT\Directory\shell\runas]
@=”Take Ownership”
“NoWorkingDirectory”=”"
[HKEY_CLASSES_ROOT\Directory\shell\runas\command]
@=”cmd.exe /c takeown /f \”%1\” /r /d y && icacls \”%1\” /grant administrators:F /t”
“IsolatedCommand”=”cmd.exe /c takeown /f \”%1\” /r /d y && icacls \”%1\” /grant administrators:F /t”

3. Setelah itu Save As notepad tersebut di Desktop PC/laptop anda dengan nama: tweakwin7.reg

4. Installsetting registry  di notepad tadi dengan men-klik double file "tweakwin7.reg" tersebut.

5. Kemudian restart komputer/laptop anda.

Demikianlah cara mempercepat loading Windows 7 pada komputer maupun laptop. Semoga bermanfaat untuk kalian.

Article Cara Mempercepat Loading Windows 7

Thats all Article about Cara Mempercepat Loading Windows 7 for this time, thanks for reading and dont forget to share if this article helps you.

Related Post